Segarnya Sop Kepala Ikan Kakap, Kuliner Khas Kayutangan Kota Malang, Cocok Dinikmati saat Cuaca Dingin

Segarnya Sop Kepala Ikan Kakap, Kuliner Khas Kayutangan Kota Malang, Cocok Dinikmati saat Cuaca Dingin-Poto ilustrasi-

Untuk menikmati seporsi sup kepala ikan kakap dengan kuah asam atau rahang tuna bakar, pengunjung hanya perlu merogoh kocek mulai dari Rp40 ribu per porsi. 

 

Dengan harga yang terjangkau dan cita rasa yang lezat, tempat ini pantas menjadi salah satu tujuan kuliner utama di Malang, apalagi saat musim hujan tiba. Kedai ini buka setiap hari mulai pukul 10. 00 WIB hingga 22. 00 WIB.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan