Siap-Siap, Pendaftaran Beasiswa Unggulan 2024 Dibuka Mulai 1-14 Juli

Senin 01 Jul 2024 - 04:38 WIB
Reporter : tim redaksi
Editor : Azmaliar Z

Selain ada SPP, di STTKD juga membutuhkan biaya pendaftaran sampai biaya asrama, dengan rincian sebagai berikut:

 

Biaya pendaftaran: Rp250 ribu

Biaya pengembangan: Rp 20 juta

Biaya asrama putri (wajib 1 tahun pertama): Rp 6,5 juta

BACA JUGA:Dinas Kesehatan Bengkulu Selatan Bakal Lakukan Pengawasan Sarana Apotek

BACA JUGA:Jamaah Haji Bengkulu Selatan Kembali Utuh, Ini Pesan Bupati Gusnan kepada 136 Jamaah

BACA JUGA:Ciptakan Tertib Adminduk, Pemkab Bengkulu Utara Gelar Monitoring di Enggano

Biaya asrama putra (opsional): Rp 7,5 juta

 

Sekolah pramugari tidak hanya ada di STTKD,  Pendidikan Staff Penerbangan dan Pramugari (PSPP) yang membuka sekolah pramugari. PSPP tersebar di sejumlah kota-kota besar Indonesia, mulai dari Jakarta, Yogyakarta, Lampung, Bali dan Makassar.

 

Melansir dari situs resminya, untuk biaya kuliah di PSPP ini berkisar di angka Rp 42 juta dengan rincian sebagai berikut:

Biaya daftar ulang: Rp15,5 juta

Angsuran 2: Rp13,5 juta

Angsuran 3: Rp9,5 juta

Kategori :