RADARBENGKULU.BACAKORAN.CO - Produsen mobil ternama asal Jepang, Honda kembali meluncurkan produk unggulannya berupa sepeda motor matic dengan merek Honda Beat Deluxe 2024.
Dihimpun dari garut.com, berbagai keunggulan teknologi matic terkini dijelaskan dalam harga jual Honda Beat Deluxe. kurang dari Rp 20 juta atau hanya sekitar Rp 18,9 juta.
Tak heran, Honda Beat Deluxe menjadi salah satu motormatic keluaran tahun 2024 yang diklaim paling laris di Indonesia.
Apa saja spesifikasi Honda Beat Deluxe 2024 dengan keunggulan berbeda? Berikut penjelasannya :
- Desain dan Warna
Tampilan Honda Beat Deluxe terlihat dan disain cukup menarik serta desain modernnya estetis dan stylish.
Ada banyak pilihan warna untuk dipilih. Setidaknya ada 10 pilihan warna yang bisa dipilih, mulai dari warna Deluxe Brown, Dance White, dan Electra Blue.
- Performa Mesin
Honda Beat Deluxe ditenagai mesin 110cc berteknologi PGM-FI (Programmed Fuel Injection). Selain itu, Honda Beat Deluxe juga menawarkan kombinasi sempurna antara efisiensi bahan bakar dan performa mesin.
BACA JUGA:Motor matic Honda NW F125 Terbaru Berpenampilan Mirip Vespa, Fitur Canggih dan Irit BBM
BACA JUGA:5 Motor Honda Terbaru Tahun 2024 Tampilannya Keren, Siap Goyangkan Konsumen Yamaha?
Kemudian sepeda motor matic produksi Honda ini juga dibekali mesin SOHC 4 tak satu silinder berpendingin udara.
Honda Beat Deluxe disebut mampu menghasilkan tenaga 8,89 PS pada 7.500 rpm dan torsi puncak 9,3 Nm pada 5.500 rpm dengan mesin selengkap itu.