Resep Es Teler Segar dan Creamy Untuk Buka Puasa

Sabtu 30 Mar 2024 - 21:07 WIB
Editor : Azmaliar zaros

RADAR BENGKULU - Saat berbuka puasa, es teler jadi salah satu minuman favorit banyak orang untuk berbuka puasa. Termasuk Anda juga khan!

Setelah seharian menahan haus dan lapar, kesegaran es teler seolah mampu menghilangkan semua dahaga.

Es teler biasanya berisi alpukat, nangka, dan kelapa muda.

Buah-buahan tersebut kemudian dicampur bersama air dan es yang telah disiram kental manis.

Rasanya yang manis dan dingin, dilengkapi isian yang melimpah, bikin kamu gak bisa berhenti ngunyah!

Tanpa menunggu lama, langsung saja nih, simak resepnya berikut ini yang dikutip dari disway.id.

Bahan-bahan:

2 buah alpukat, kerok daging buahnya

200 g daging kelapa muda keruk halus

10 buah nangka, buang bijinya, potong kasar

200 ml kental manis

BACA JUGA:Resep Sayap Ayam Bakar Manis, Menu Sahur yang Mudah Dibuat di Rumah

BACA JUGA:Resep Kue Jahe Rasa Manis dan Hangat yang Bikin Nagih, Pas untuk Kue Lebaran

 

Pelengkap:

Kategori :